Dipimpin oleh Waka Polsek Jetis Iptu Agus Budiyono,
sejumlah anggota Polsek Jetis melaksanakan sholat Jum’at di masjid Al Fattah Sumberagung
Jetis Bantul, Jumat, 20 September 2013 pukul 11.30 Wib.
Dengan perbanyak silaturahmi akan memperkuat ukuwah
Islamiah serta melatih diri akan kepedulian terhadap keberadaan orang lain,
demikian tema yang diambil dalam Khotbah Jum’at tersebut oleh bapak M. Nur
sementara untuk pelaksaan ibadah sholat Jum,at dipimpin oleh bapak H. Imam F,
adapun jamaah yang hadir memadati masjid tersebut kurang lebih sekitar 75
jamaah.
Demikian Sambang sholat Jum’at yang menurut rencana Insya
Alloh akan dijadikan kalender rutin tiap hari Jum’at dari masjid ke masjid
wilayah hukum Polsek Jetis. Setelah selesai sembahyang Jumat selanjutnya personil kembali ke mako seraya melaksanakan
patroli wilayah. (Humas Jetis)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar