Selasa, 06 Mei 2014

POLSEK IMOGIRI : TERSANGKA PENCURI HELM DISIDANGKAN



WN (24 tahun) alamat Banyusumurup Rt 07, Girirejo, Imogiri, Bantul tertangkap tangan ketika mencuri sebuah Helm di Pasar Imogiri milik Korban Marihot Albertus Simarmata warga Gatak Rt 01, Bangunharjo, Sewon, Bantul, Jumat, 28 Maret 2014 sekira pukul 10.00 wib.

Selanjutnya tersangka di serahkan ke Polsek Imogiri untuk di proses sesuai hukum yang berlaku, Setelah berkas perkara tersangka selesai selanjutnya diserahkan ke Kejaksaan Negeri Bantul. Kemudian pada hari Selasa tanggal 06 Mei 2014 pukul 10.00 Tersangka dan barang bukti berupa sebuah helm di serahkan ke Jaksa Penuntut Umum selanjutnya akan di sidangkan sesuai hukum yang berlaku. (Sihumas Imogiri)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar