Dalam menyambut HUT Proklamasi Kemerdekaan RI ke 69 Tahun
2014, Jajaran Muspika Pajangan melaksanakan malam tirakatan/ renungan di
Pedukuhan Dukuh Guwosari Pajangan, Sabtu, 16 Agustus 2014 jam 19.30 Wib.
Hadir dalam acara tersebut Camat Pajangan Dra Srikayatun, Kapolsek Pajangan AKP
Riwanta, Kepala KUA Pajangan Asrori, SH dan Kepala Puskesmas Pajangan dr. Lucia
Sri Rejeki, MPH, Bhabin Kamtibmas Guwosari Bripka Supri handono, SH, Kepala Dk.
Dukuh Guwosari pajangan Bpk. Muhzin Taukhid dan warga pedukuhan Dukuh Guwosari yang
hadir sejumlah 1000 orang.
Pada kesmepatan tersebut dibacakan sambutan dari
gurbernur DIY, bentuk malam tirakatan berupa do dan tahlil, potong tumpeng HUT
Kemerdekaan RI ke 69 dan pembagian hadiah.
|
1 komentar:
venliKconwa-Albuquerque Jensen Tripp https://marketplace.visualstudio.com/items?itemName=0sponconcubu.Tales-From-Ahrum-gratuita
blowgareni
Posting Komentar