Kamis, 25 Desember 2014

PENGAMANAN EKARISTI NATAL DI GEREJA GANJURAN



Kamis, 25 Desember 2014 jam 08.00 wib telah dimulai perayaan Ekaristi hari raya natal pagi anak-anak di gereja HKTY Ganjuran.

Misa anak-anak kali ini merupakan rangkaian perayaan natal sebelumnya yang diselenggarakan panitia natal gereja paroki Ganjuran dipimpin oleh Rm Herman Yohanest Singgih Suntoro Pr dengan tema" Berjumpa dengan Allah dalam keluarga" diiikuti kurang lebih 1000 jemaat brrasal dari dalam dan luar wilayah Kec Bambanglipuro.

Perayaan natal tahun ini mendapat pengamanan dari Polri, TNI, Satpol, relawan yang menempati beberapa lokasi di sekitar area gereja sedangkan  pos pam menempati Gasebo milik gereja tersebut. (Sihumas Bambanglipuro)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar