Kapolsek
Bantul Kompol Wahyu Sudadi SH MAP memimpin langsung pengamanan puncak
perayaan Natal 2022 di Gereja Kristen Jawa (GKJ) Bantul, Minggu
(25/12/2022) pagi.
Pengamanan perayaan Natal di sejumlah Gereja yang ada di wilayah Kapanewon Bantul digelar mulai Sabtu (24/12/2022).
“Kami berharap dengan pengamanan ini, para jemaat yang melaksanakan ibadah di gereja merasa aman dan tenang,” tutur Kapolsek.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar