Wakapolsek Banguntapan AKP Sarim mewakili Kapolsek Menghadiri Sarasehan Seniman tahun 2023 bertempat di pendopo Kalurahan Wukirsari Imogiri Bantul, Jumat (15/12/2023).
Hadir pada kegiatan tersebut Bupati Bantul bersama Wabup Bantul jajaran forkompinda Bantul, Forkonpinkap Imogiri, Forkompinkap Banguntapan, Forkompinkap Sewon, Forkompinkap Dlingo, Forkompinkap Pajangan, Lurah Se-Imogiri dan Sanggar seni dan paguyuban seni se-Kabupaten Bantul.
Pertemuan para pelaku dan pegiat seni sekabupaten bantul sebagai sarana pembinaan dan menjalin silaturahmi antar pelaku seni. Saling mendukung tumbuh kembangnya kesenian di Kabupaten Bantul.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar