Bhabinkamtibmas Kalurahan Ringinharjo Ipda Wahyudi melaksanakan bakti sosial dengan memberikan bantuan sembako kepada warga kurang mampu di Dusun Gumuk, Ringinharjo, Bantul, Bantul, Selasa (25/6/2024).
Kegiatan tersebut dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-78 tahun 2024.
Selain itu, kegiatan tersebut sebagai upaya Polri untuk mendekatkan diri dengan masyarakat, serta bentuk kepedulian terhadap warga masyarakat kurang mampu. (Humas Polsek Bantul Polres Bantul)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar