Bhabinkamtibmas Kalurahan Ringinharjo Ipda Wahyudi Sutanto melaksanakan pendampingan dan monitoring pelaksanaan vaksinasi PIN polio di SD Unggulan Aisyiyah Ringinharjo Bantul, Senin (12/8/2024).
Kegiatan vaksinasi kali ini di hadiri oleh Bhabinkamtibmas Kalurahan Ringinharjo, Kepala Sekolah dan Guru SD Unggulan Aisyiyah Bantul,182 siswa siswi SD Unggulan Aisyiyah Bantul.
Bhabinkamtibmas kalurahan Ringinharjo Ipda Wahyudi Sutanto memastikan bahwa proses vaksinasi berjalan dengan lancar
Vaksinasi ini bertujuan untuk melindungi anak-anak dari penyakit polio dan mendukung program vaksinasi nasional guna meningkatkan kesehatan masyarakat. (Humas Polsek Bantul)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar