Bhabinkamtibmas Kalurahan Jagalan Hadiri Pertemuan Jaring Aspirasi Warga

Senin, 14 Agustus 20230 komentar

 

Bhabinkamtibmas Kalurahan Jagalan Aiptu Muh Syarifudin menghadiri pertemuan jaring aspirasi warga di Kantor Kalurahan Jagalan, Banguntapan, Bantul, Jumat (4/8/2023).

Hadir di antaranya Lurah Jagalan Drs. Kaharuddin Noor bersama Pamong, Dukuh, Ketua RT, Kader TP PKK dan tokoh masyarakat.

Jaring aspirasi yangdiselenggarakan oleh Bamuskal Jagalan tersebut bertujuan untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat di bidang keamanan dan perekonomian. (Humas Polsek Banguntapan Polres Bantul)
Share this article :

Posting Komentar

 
Link : Humas Polri | Humas Polda DIY | Humas Polres Bantul
Copyright © 2011. Humas Polres Bantul - All Rights Reserved
Operator Blogspot : Aiptu Agus Suryanto Published by Humas Polres Bantul
Proudly powered by Blogger