Bhabinkamtibmas Argosari Serahkan Piala Sepak Bola Putri

Senin, 08 Agustus 20220 komentar

 

Kapolsek Sedayu Kompol Masnoto S. Pd, MH menghadiri undangan kegiatan peletakan batu pertama pembangunan Masjid Gunung Mas yang berlokasi di Dusun Panggang Argomulyo, Sedayu, Bantul, Minggu (7/8/2022).

Peletakan batu pertama ini di hadiri oleh Panewu Sedayu Anton Yulianto AP, M. IP, Danramil Sedayu Kapten Chb Rejamulya, Kepala KUA Sedayu Munbazig S. Ag, IPHI Sedayu dan tamu undangan warga sekitar.

Sebelum acara peletakan batu pertama pembangunan Masjid Gunung Mas di mulai, kegiatan di isi dengan pengajian dulu oleh Bp. H. Ahmad Sholihin, sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah SWT sebagai nikmat dan karunia yang di berikan kepada kita selaku umat muslim yang ada di Dusun Panggang Argomulyo Sedayu.

Kapolsek Sedayu menyampaikan dukungannya dan mengajak warga masyarakat muslim untuk bersama-sama membantu dan bergotong royong dalam pembangunan Masjid Gunung Mas di Dusun Panggang Argomulyo secara iklas. (Humas Polsek Sedayu)
Share this article :

Posting Komentar

 
Link : Humas Polri | Humas Polda DIY | Humas Polres Bantul
Copyright © 2011. Humas Polres Bantul - All Rights Reserved
Operator Blogspot : Aiptu Agus Suryanto Published by Humas Polres Bantul
Proudly powered by Blogger