HASIL PILDUK DERMOJURANG PUNDONG BANTUL

Senin, 22 Desember 20141komentar



Minggu, 21 Desember 2014 jam 07.00 wib di pedukuhan Dermojurang Seloharjo Pundong Bantul telah berlangsung pemilihan kepala dukuh Dermojurang.

Setelah diadakan pencoblosan dan perhitungan suara masing masing calon mendapatkan suara yaitu nomor urut 1 Bapak Suparjo mendapatkan sebanyak 75 suara dan nomor urut 2 Ibu Suyanti mendapatkan sebanyak 324 suara.

Dengan demikian nomor urut 2 ibu Suyanti secara syah ditetapkan menjadi calon kepala dukuh Dermojurang karena berhasil mendapakan suara terbanyak.

Selama berlangsungnya pemilihan dukuh Dermojurag ini Kapolsek Pundong menerjunkan anggotanya di TPS untuk melakukan pengawalan dan pengamanan jalanya pemilihan hingga selesai dalam keadaan aman tertib. (Sihumas Pundong)

Share this article :

+ komentar + 1 komentar

24 Desember 2014 pukul 02.47

Dukuh itu sama dengan dusun ya?

Posting Komentar

 
Link : Humas Polri | Humas Polda DIY | Humas Polres Bantul
Copyright © 2011. Humas Polres Bantul - All Rights Reserved
Operator Blogspot : Aiptu Agus Suryanto Published by Humas Polres Bantul
Proudly powered by Blogger